Visi dan Misi

Visi dan Misi PT BPR Gunung Merbabu

V I S I     :
Menjadi BPR Pilihan Masyarakat Yang Sehat, Tumbuh Secara Stabil Dan Berkesinambungan, Sehingga Mampu Memberikan Manfaat Kepada Seluruh Pemangku Kepentingan

M I S I    :

  • Menjalankan Proses Bisnis Dengan Menerapkan Prinsip Tatakelola Perusahaan Yang Baik.
  • Memberikan Pelayanan Kepada Nasabah Secara Mudah Dan Cepat Dengan Tetap Memperhatikan Prinsip Kehati-hatian.
  • Mengoptimalkan Seluruh Sumber Daya Yang Ada, Baik SDM Maupun Sumber Daya Lainnya.